Monday, 5 September 2011

Cara Menampilkan semua artikel blog kita di search google

Hai teman-teman ada yang menarik yiatu Cara Menampilkan semua artikel blog kita di search google, sebelumnya saya tidak tau berapa banyak artikel blog saya yang sudah tertera di search google, saya coba memasukan alamat blog saya di google tapi sama saja blog lain
juga ikut ikutan masuk, nahhh tapi setelah saya teliti baik baik kita padahal tinggal menambahkan site: di depat blog, contoh zhayhacker.blogspot.com jadi saya tambah dan akan menjadi seperti ini site:zhayhacker.blogspot.com okey jadinya akan seperti gambar di bawah ini









Gampangkan....silahkan praktekin saja sob demikian artikel saya mengenai Cara Menampilkan semua artikel blog kita di search google....heheheheh thank you, dan Semoga Bermanfaat.

6 comments:

  1. dicoba di coba
    http://chordlyrics9.blogspot.com/

    ReplyDelete
  2. kalau bikin postingan di serp bergandengan gimana gan? Postingan A udah dihalaman satu serp dan postingan B ada kaitannya denga postingan A, dan Juga Ada dibawah Postinagan A, Ada solusi ngga Gan Tq. Sebelumnya And Moga Sukses...

    ReplyDelete
  3. Mampir ke Blog saya Dong,
    http://alfis45.blogspot.com :D

    ReplyDelete
  4. makasih artikelnya..sangat berguna bagi orang seperti saya yang masih pemula dalam dunia bloger..

    http://dhiny-dewantara.blogspot.com

    salam kenal..

    ReplyDelete

Silahkan Berkomentar, dan silahkan mengkopy isi blog ini jika bermanfaat, jangan lupa sertakan sumbernya